Teknologi

3 Aplikasi Survey Penghasil Saldo Dana Terbukti Membayar

82
×

3 Aplikasi Survey Penghasil Saldo Dana Terbukti Membayar

Share this article

Pengen Cuan Setiap Hari Tanpa Kerja? Berikut ini 3 aplikasi survey penghasil saldo dana yang sudah terbukti membayar dengan cepat kapan saja dan dimana saja.

Bagi kamu yang ingin mendapatkan uang tanpa bekerja mungkin artikel ini cocok buat kamu, Sebenarnya ada beberapa cara dalam menghasilakan uang seperti, bermain game, mendengarkan musik, membaca novel dan melakukan survey terhadap sesuatu aplikasi. Nah pada pembahasan kali ini, kita akan lebih fokus ke apa saja aplikasi survey penghasil saldo dana dan bagaimana cara mendapatkannya.

Perkembangan zaman modern ini memudahkan kita semua dalam mencari hal apapun, termasuk juga dalam mendapatkan uang dengan cara mensurvey sebuah aplikasi. Awalnya terdengar sangat tidak mungkin kan? Bagaimana seseorang hanya dengan melakukan survey pada sesuatu aplikasi itu bisa dibayar?

Tetapi kini kamu tidak perlu khawatir lagi karena beberapa aplikasi survey memang dilaporkan terbukti membayar penggunanya. Berikut ini 3 Aplikasi Survey yang sudah pasti bayar.

3 Aplikasi Survey yang Pasti Bayar

aplikasi-survey-penghasil-saldo-dana

1. Nusaresearch

Nusaresearch merupakan aplikasi survey online yang sudah memiliki lebih dari 2 juta penggunanya. Aplikasi yang dikembangkan oleh PT W&S Holdings. Poin dapat kamu dapatkan dengan cara melakukan survey. Ada 3 jenis survey tersedia diaplikasi Nusaresearch diantara lainya seperti : Survey tentang opini dan gaya hidup, produk dan layanan, demografi.

Hadiah dapat kamu cairkan ke e-wallet atau juga berupa voucher belanja untuk kamu dan minimal untuk melakukan penarikan adalah sebesar Rp 100 Ribu dengan waktu pencairan sekitar 1 sampai 3 hari kerja,

2. Surveyon

Surveyon adalah aplikasi survey online yang dikembangkan perusahaan DataSpring, Inc di Korea Selatan. Kamu dapat menggunakan survey ini untuk menjadi sumber penghasilan dari rumah karena sudah terbukti membayar. Sama seperti Nusaresearch, Surveyon juga memiliki 3 jenis survey yaitu : Survey tentang opini dan gaya hidup, produk dan layanan, demografi.

Surveyon menawarkan beberapa hadiah pencairan ke kamu dalam bentuk berupa : Saldo dana, pulsa, gift card, dan hadiah lainnya. Dengan minimal penarikan yang lebih kecil dari survey sebelumnya yaitu Rp 50 Ribu. Estimasi pencarian saldo dari 1 hingga sampai 3 hari kerja.

3. YouGov

Terakhir adalah aplikasi YouGov asal inggris yang dikembangkan oleh perusahaan YouGov plc dari tahun 2000. Aplikasi survey ini telah mengalami kemajuan dan hingga kini telah memiliki lebih dari 10 juta pengguna di seluruh dunia. YouGov menyediakan beragam survey menarik yang dapat kamu ikuti serta dengan hadiah yang menarik. Jenis survey yang berbeda dari 2 survey sebelumnya yaitu : Survey tentang isu politik dan sosial, merek dan produk, serta gaya hidup dan opini.

Beberapa hadiah menarik disediakan survey pasti bayar ini yang dapat kamu miliki dengan cara menukar poin seperti saldo dana, pulsa, voucher belanja, melakukan donasi ke badan amal, dan masih banyak hadiah lainnya. Pencairan saldo dana memakan waktu 2 sampai 3 hari lamanya.

Cara Melakukan Survey Online Penghasil Saldo Dana

Pastikan sebelum melakukan survey online kamu sudah memilih dan melakukan pendaftaran dari 3 aplikasi survey diatas. Lalu untuk mengikuti survey, akses menu “Survey” dan pilih survey yang menarik buat kamu ikuti. Kamu wajib membaca syarat dan ketentuan pada survey akan kamu lakukan.

Sedikit tips buat kamu yang baru pertama kali mengikuti survey online. Jawablah dengan jujur dan teliti di setiap pertanyaan yang diberikan, jika kamu tidak konsisten dengan jawaban kamu maka kemungkinan besar kamu akan didiskualifikasi.

Setelah menjawab semua survey pertanyaan kamu akan diberi poin yang tertera. Kumpulkan semua poinnya agar dapat kamu menukarnya dalam bentuk saldo Dana.

KESIMPULAN

Setidaknya ada tiga aplikasi survey penghasil saldo dana yang telah terbukti membayar penggunanya, yaitu Nusaresearch, Surveyon, dan YouGov. Ketiga aplikasi ini menawarkan berbagai jenis survey dan berbagai jenis hadiah yang dapat ditukar dengan poin yang diperoleh dari menjawab survei. Untuk berhasil dalam mendapatkan penghasilan dari survei online, penting untuk menjawab semua pertanyaan dengan jujur dan konsistensadas